Perbaikan Rigid Pavement dengan Injeksi

0
8128

Perbaikan Rigid Pavement dengan Injeksi Epoxy kali ini dilakukan pada Jalan Tol Jakarta – Cikampek. Area Kerja tepatnya pada KM.36 + 700 B sampai dengan KM 35 + 500 B.  Pekerjaan ini dilakukan karena jalan yang sudah di beton mengalami keretakan sebanyak 778 titik.

Proses pelaksanaan memakan waktu kurang lebih 1 minggu, dan dapat dipastikan tidak ada kendala yang berarti pada proses pengerjaan.

Kali ini kami menggunakan material estorex EP 10 ex Estop. Material ini direkomendasikan untuk perbaikan retak dan rongga / injeksi dalam struktur beton. Dengan ukuran  dari 0,2-10,0 mm tanpa menyusut, kekuatan tinggi dan adhesi tinggi untuk beton dan baja.
Berikut beberapa dokumentasinya.
Untuk mengatasi permasalahan kebocoran, perbaikan rigid atau retak pada beton. Silahkan menghubungi kami melalui telephone 081807056556 / 021-82736632 atau melalui email di na.chemcon@gmail.com
Unlimited Hosting WordPress Developer Persona